Minggu, 10 September 2017

Mengenal Diri Sendiri dan Orang Lain | Kampus Bisnis Umar Usman

Kampus Bisnis, Kampus Umar Usman, Kampus Bisnis Umar Usman, Kuliah 1 Tahun Jadi Pengusaha

Assalamualaikum Wr.Wb.

    Rabu, 06 September 2017

Character Detect

by : Dina Kamilia P.Si

DISC ( Domaince, Influence, Steadingness, dan Complience ) hampir sama seperti Stiffin ( Sensing, Thinking, Feeling, Insting) tapi bedanya kalau stiffin tesnya pakai sidik jari, DISC dengan cara menjawab pertanyaan-pertanyaan yang sudah disediakan.
    DISC adalah alat ukur yang menggolongkan manusia berdasarkan tingkah laku, tapi bukan untuk  mengotakan diri akan sifat dari masing-masing singkatan DISC itu yah, karena manusia itu dinamis, kita mempunyai sifat/tingkah laku DISC itu diwaktu-waktu tertentu.
 

Kegunaan DISC
1.    Recruitment
2.    Identifikasi area pengembangan
3.    Membentuk komposisi team
4.    Meningkatkan efektifitas komunikasi
Maateri By Bu Dina Kamila PSi.
Lanjut ke sesi 2 yah, hihi

Deep Sharing

by : Fasilitator ( Mr. Denta )

    Dua hari sudah dan tiga hari dengan hari ini matrikulasi pekan pertama dilaksanakan, banyak ilmu yang sudah kami dapat dari hari-hari sebelumnya sampai sekarang yang begitu menginspirasi dan begitu powerfull banget.
Sesi ke-2 ini kami dibagi beberapa kelompok, 1 kelompok rata-rata berjumlah 12 orang dan 1 fasilitator.
    Saya ada di kelompok Umar 38 dengan fasil Mr.Denta dan anggota yang gak akan saya sebut namanya, karena anda pun taak mengenal mereka, bukan? Hihihi
    Sebelum bertemu dengan kelompok ini, saya pernah harap agar bisa satu kelompok dengan orang yang saya kenalyang sudah lebih dekat maksudnya , ternyata nihil tak ada satu orangpun Umar 38 saya dekat dengannya bahkan kami baru berkenalan saat itu juga, kecewa? Memang tapi saya ingat penggalan ini

“Boleh jadi kamu membenci sesuatu padahal ia amat baik bagimu dan boleh jadi kamu menyukai sesuatu padahal ia amat buruk bagimu, Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui.”  Q.S. Al-Baqarah : 216
Semoga ini memang yang terbaik dari Allah, Aaamiiin
    Wudiihh bawa-bawa ayat, hihi. Itu dapet dari aplikasi yang sudah saya tulis di artikel sebelumnya nih Complete Quran, yang mau coba manfaatnya silahkan langsung download yah, maaf bukan iklan, tapi ingin menyebarkan kebaikan, setuju, setuju, setuju.

Lanjut, saya pun tidak menyesal telah masuk di Umar 38, karena disini saya banyak belajar, yah salah satunya belajar nyaman, nyaman dengan orang-orang baru yang karateristik, hobi dan pengalamannya juga berbeda-beda. Ada yang fresh graduate, ada juga yang sudah nikah bahkan sudah punya anak, dari yang belum punya dan belum pernah usaha sampai ada yang omsetnya bikin kami WOW nih, hehe. Ada yang hobi baca buku, pemalu dan kami pun beda-beda juga loh daerah asalnya. Oh iya Umar 38 ini fasilnya keren loh, ia mahasiswa yang resign kuliah karena saking kreatifnya, dan akhirnya memilih UU di tahun ke-4.

      Ada harapan tentunya untuk Umar 38 ini, semoga kami bisa selalu kompak, rajin, selalu saling mengingatkan, sukses bersama dunia akhirat dan punya usaha bersama yang bermanfaat. Aaamiiin.
Semoga kami bisa bersama sampai akhir perjuangan di kampus ini dan menjadi kelompok terbaik, Aaaiiin. Doakan yah teman, salam hangat Boss Dwi.
Umar 38
Wassalamualaikum.

Kampus Bisnis, Kampus Umar Usman, Kampus Bisnis Umar Usman, Kuliah 1 Tahun Jadi Pengusaha

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Belajar SEO Blog with Isah Kambali

Isah Kambali, SEO Marketing, Blog Marketing, Online Marketing, Belajar seo blog, Belajar Online Marketing, Belajar seo gratis, Belajar seo ...